Search

Rokeet Indonesia Hadirkan Beragam Aksesoris Handphone

loading...

JAKARTA - Handphone jadi salah satu benda yang hampir tidak pernah bisa jauh dari keseharian kita saat ini, setuju? Produk yang dihasilkan pun kian lama kian canggih.

Setiap bulan ada saja produk baru yang keluar, dari brand A sampai Z. Nah, penting diingat bahwa perangkat pintar satu ini perlu ditunjang juga dengan aksesoris yang mumpuni. Kalau tidak, tentu performa handphone Anda akan jauh dari kata maksimal.(Baca juga:Pemerintah Diminta Terus Perjuangkan Kepentingan RI di Laut China Selatan)

Baca Juga:

Banyaknya opsi aksesoris handphone di pasaran tentu membuat Anda semakin bingung dalam menentukan pilihan. Terlebih sekarang saat semua transaksi lebih banyak dilakukan secara online, pembeli pun jadi lebih sulit memastikan kualitas produk yang ingin dibeli. (Baca juga:Pemerintah Diminta Terus Perjuangkan Kepentingan RI di Laut China Selatan)

Semua penjual berlomba-lomba menawarkan produk mereka, namun tidak sedikit pula pembeli yang akhirnya justru kecewa terhadap kualitas produk yang diterima. Lantas bagaimana solusinya?

Rokeet Indonesia Hadirkan Beragam Aksesoris Handphone

Asst Manager Marketing and Operator Rokeet Indonesia, Felicia mengemukakan, Rokeet menyiapkan solusi mulai dari powerbank, kabel data, earphone, charger, sampai speaker, semua tersedia dengan kualitas premium dan harga bersahabat. Sebagai salah satu produk unggulannya, kabel data Rokeet dengan teknologi quick charge 3.0 memungkinkan memindahkan data dan mengisi daya baterai dengan lebih cepat dan stabil. Terdiri dari 3 tipe: tipe C, iPhone, serta micro USB, kabel data ini kompatibel untuk semua handphone di pasaran.

"Kabel data ini juga terbuat dari bahan material yang premium, menjadikannya awet dan tidak mudah putus," ujarnya

Felicia menuturkan selain aksesoris handphone, Rokeet Indonesia juga hadir dengan berbagai produk unik dan inovatif, seperti Rokeet Mini Fan juga UV Box Sterilizer.

Rokeet Mini Fan cocok untuk Anda yang senang travelling atau aktivitas outdoor tapi mau tetap sejuk. Hadir dengan tiga pilihan warna: ungu, hijau, dan pink; kipas angin portabel ini bisa dilipat sehingga praktis dan hemat tempat. Sementara itu, UV Box Sterilizer bisa digunakan untuk membersihkan handphone, masker, jam tangan, dan semua benda yang Anda bawa sehari-hari, terlebih sekarang kesehatan dan kebersihan jadi prioritas utama.

Seperti tagline-nya “Aiming to create better life through mobile accessories”, Rokeet Indonesia siap hadirkan berbagai aksesoris mobile yang bisa buat hidup Anda jadi lebih mudah. Lebih lanjut, Anda bisa temukan Rokeet Official Shop di Shopee & Tokopedia, atau langsung cek instagramnya di rokeet.indonesia.

Berlokasi di Jakarta, semua produk Rokeet Indonesia siap dikirim ke mana pun di seluruh Indonesia. Harga bersahabat, berkualitas, dan bergaransi resmi hingga 1 tahun; Rokeet Indonesia adalah pilihan yang tepat untuk kebutuhan aksesoris handphone kesayangan Anda.

(wbs)

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Rokeet Indonesia Hadirkan Beragam Aksesoris Handphone"

Post a Comment

Powered by Blogger.