Search

iPhone Bakal Dibekali Kamera Periskop di 2020

loading...

JAKARTA - Perkembangan kamera di smartphone memang menjadi satu hal yang menarik untuk ditunggu. BACA JUGA - Jangankan Mama Muda, Setan pun Suka Goyang TikTok

Jika sebelumnya lensa model periskop sudah disematkan oleh pabrikan Android, kini rupanya Apple juga tertarik menggunakan teknologi itu.

Baca Juga:

Hal tersebut diungkap oleh analis TF Securities sekaligus pembocor produk-produk dari Apple, Ming-Chi Kuo. BACA JUGA - Disebut Berbahaya, China Ngaku Karyawan hingga Bos TikTok Orang AS

Kuo mengatakan, raksasa teknologi ini akan menyematkan kamera periskop telephoto untuk iPhone yang dirilis tahun 2022 mendatang. BACA JUGA- Diusir AS, India dan Inggris, Siap-Siap Indonesia Jadi Sasaran Empuk TikTok

Dikutip dari Apple Insider, Jumat (24/7/2020), menurut Kuo, akan ada dua pemain baru yang menjadi pemasok kamera periskop untuk Apple.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "iPhone Bakal Dibekali Kamera Periskop di 2020"

Post a Comment

Powered by Blogger.